RSS

Sindrom Malas

wuuaahhh udah lama sekali tak posting di blogku ini. Rasa-rasanya aku terjangkit penyakit malas posting dech...
Terkadang ide2 untuk menulis hanya muncul sampai di kepala saja tak sampai terwujudkan dalam bentuk tulisan....padahal sebenarnya pengen di tulis...hee...
Sobat-sobat blogger bagaimana sich caranya biar gak males untuk menulis? Kasih saran donk biar aku bisa meningkatkan keinginan untuk menulis, dan tulisan-tulisan itu bisa terealisasikan, kadang aku iri melihat tulisan-tulisan kalian di blog lho....Ingin bisa menulis seperti kalian....
Sobat-sobatku ayo donk bagi trik-triknya..... :-D

4 komentar:

Outbound Malang mengatakan...

kunjungan gan,bagi - bagi motivasi
Hal mudah akan terasa sulit jika yg pertama dipikirkan adalah kata SULIT. Yakinlah bahwa kita memiliki kemampuan dan kekuatan.
ditunggu kunjungan baliknya yaa :)

Diajeng mengatakan...

ok ok..makasih atas sarannya yach....semoga bisa mengaplikasikan... :-D

Sugiantoro mengatakan...

kalo udah ada ide, dicatet intinya dulu, misalnya di HP..Takutnya kelupaan karna ide kadang muncul justru pas kita lagi ga OL...

habis itu, kalo ada waktu langsung tulis dari ide yang sudah kita simpan, jangan ditunda-tunda karna penundaan itu pangkal dari kemalasan

Diajeng mengatakan...

trimakasih atas sarannya....ide yang bagus tuch...kayaknya perlu di jadikan pertimbangan juga... trimakasih...

Posting Komentar